Jokowi Ajak Warga Kampar Usai Shalat Jumat di Masjid Abdullah bin Abbas

Raka Dwi Novianto
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak beberapa warga untuk makan siang bersama di sebuah rumah makan yang terletak di sebelah Masjid Abdullah bin Abbas di Kabupaten Kampar. Foto: Ist

KAMPAR, iNewsPekanbaru.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak beberapa warga untuk makan siang bersama di sebuah rumah makan yang terletak di sebelah Masjid Abdullah bin Abbas di Kabupaten Kampar, Provinsi Riau, pada Jumat, 31 Mei 2024.  

Makan siang bareng itu dilakukan usai Presiden Jokowi melakukan salat Jumat di masjid tersebut. Selepas salat Jumat, Presiden menyapa jemaah yang hadir dan membagikan sembako kepada sejumlah warga. 

"Bagaimana makannya? Kok enggak habis?" kata Presiden Jokowi menyapa warga usai makan.

"Alhamdulillah, nanti dibungkus Pak," kata salah satu warga.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network