Dijadikan Kebun Sawit Puluhan Hektare, Polda Riau Ungkap Perusakan Kawasan Hutan Lindung di Kampar
Polda Riau berhasil mengungkap praktik perambahan kawasan hutan secara ilegal di Kampar.
Empa tersangka diamankan karena diduga mengelola sawit ilegal.